Waalwijk

Bendera Waalwijk
Bendera
Lambang Waalwijk
Lambang kebesaran
Location of WaalwijkNegaraBelandaProvinsiBrabant UtaraLuas
(2006)
 • Total67,72 km2 (2,615 sq mi) • Luas daratan64,69 km2 (2,498 sq mi) • Luas perairan3,03 km2 (117 sq mi)Populasi
 (1 Januari 2007)
 • Total30.720 • Kepadatan706/km2 (1,830/sq mi) Sumber: CBS, Statline.Zona waktuUTC+1 (CET) • Musim panas (DST)UTC+2 (CEST)

Waalwijk (pengucapan) adalah sebuah gemeente Belanda yang terletak di provinsi Noord Brabant. Pada tahun 2007 daerah ini memiliki penduduk sebesar 30.720 jiwa.

Pusat kependudukan

  • Capelle
  • Vrijhoeve-Capelle
  • Sprang-Capelle
  • Waalwijk
  • Waspik

Kota Waalwijk

Waalwijk adalah sebuah kota di Brabant Utara yang terletak di antara Tilburg dan 's-Hertogenbosch. Waalwijk dulu dikenal untuk bisnis sepatunya dan diberikan hak kota pada tahun 1303.

Kota kembar

Waalwijk memiliki kota kembar dengan:

  • Jerman Unna, Jerman[1]

Pranala luar

  • (Belanda) Situs web resmi

Referensi

  1. ^ "List of Twin Towns in the Ruhr District" (PDF). © 2009 Twins2010.com. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2009-11-28. Diakses tanggal 2009-10-28.  Hapus pranala luar di parameter |publisher= (bantuan)

Lihat pula

  • Daftar munisipalitas Belanda

Koordinat: 51°41′N 5°04′E / 51.683°N 5.067°E / 51.683; 5.067

Artikel bertopik geografi atau tempat Belanda ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s