Udaan (film 2010)

Udaan
Poster rilis teatrikal
SutradaraVikramaditya Motwane
ProduserAnurag Kashyap
Sanjay Singh
Ronnie Screwvala
Ditulis olehVikramaditya Motwane
Anurag Kashyap
PemeranRajat Barmecha
Ronit Roy
Aayan Boradia
Ram Kapoor
Manjot Singh
Anand Tiwari
Penata musikAmit Trivedi
SinematograferMahendra J. Shetty
PenyuntingDipika Kalra
Perusahaan
produksi
Anurag Kashyap Films
UTV Spotboy
Tanggal rilis
  • 16 Juli 2010 (2010-07-16)
Durasi138 menit
NegaraIndia
BahasaHindi
Anggaran50 juta[1]
Pendapatan
kotor
33.5 juta[2]

Udaan (terj.Terbang) adalah film drama remaja India berbahasa Hindi tahun 2010 yang disutradarai oleh Vikramaditya Motwane. Film ini diproduksi oleh Sanjay Singh, Anurag Kashyap dan Ronnie Screwvala di bawah perusahaan produksi mereka, Anurag Kashyap Films dan UTV Spotboy. Ditulis oleh Motwane dan Kashyap, film ini dibintangi oleh pendatang baru Rajat Barmecha, Ronit Roy, Aayan Boradia, Ram Kapoor, Manjot Singh, dan Anand Tiwari.

Referensi

  1. ^ Mukherjee, Tatsam (18 March 2017). "20 Brilliant Films That Prove You Don't Need Big Budgets, Stars Or Item Numbers To Sell A Story". ScoopWhoop. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 November 2018. Diakses tanggal 5 November 2018.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  2. ^ "Udaan box office". Bollywood Hungama. Diarsipkan dari versi asli tanggal 25 August 2017. Diakses tanggal 5 November 2018.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)

Pranala luar

  • l
  • b
  • s
Film yang disutradarai
Film yang ditulis oleh
Film yang diproduksi
Film pendek
  • Last Train to Mahakali (1999)
  • That Day After Everyday (2013)
  • Kali-Katha (2015)
  • l
  • b
  • s
1971–1980
1981–2000
  • Albert Pinto Ko Gussa Kyoon Aata Hai (1981)
  • Aadharshila (1982)
  • Masoom (1983)
  • Sookha (1984)
  • Damul (1985)
  • Aghaat (1986)
  • Om-Dar-Ba-Dar (1989)
  • Khayal Gatha (1990)
  • Kasba (1991)
  • Diksha (1992)
  • Idiot (1993)
  • Kabhi Haan Kabhi Naa (1994)
  • Bandit Queen (1995)
  • Bombay (1996)
  • Khamoshi (1997)
  • Virasat (1998)
  • Satya (1999)
  • Sarfarosh (2000)
2001-present