Haute-Vienne

Lambang Haute-Vienne

Haute-Vienne adalah sebuah departemen di Prancis yang dinamai menurut Sungai Vienne. Merupakan salah satu dari 3 departemen yang bersama-sama membentuk region Limousin.

Ibu kota Haute-Vienne adalah Limoges, yang merupakan kota terbesar. Jumlah penduduk semua kota lain di departemen ini kurang dari 20.000 jiwa.

Geografi

Hulu Sungai Charente ada di departemen ini, dekat Rochechouart.

Departemen yang mengelilinginya adalah: Creuse, Corrèze, Dordogne, Charente, Vienne, Indre.

Lihat pula

Pranala luar

  • (Prancis) Situs prefektur Diarsipkan 2007-01-03 di Wayback Machine.
  • (Prancis) Situs Dewan Jenderal Diarsipkan 2007-11-13 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Departemen di Prancis

Departemen seberang laut: 971 Guadeloupe • 972 Martinik • 973 Guyana Prancis • 974 Réunion • 976 Mayotte

Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • VIAF
    • 1
    • 2
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
Lain-lain
  • MusicBrainz area
  • SUDOC (Prancis)
    • 1


Prancis

Artikel bertopik geografi atau tempat Prancis ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Prancis

Artikel bertopik geografi atau tempat Prancis ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s