Durian Durian

Durian Durian
榴槤飄飄
Poster film untuk Durian Durian
SutradaraFruit Chan
ProduserCarrie Wong
Ditulis olehFruit Chan,
Chan Wai-Keung,
Zhi Min Sheng
PemeranMak Wai Fan,
Qin Hailu
Penata musikChu Hing-Cheung,
Lam Wah-Chuen
SinematograferLam Wah-Chuen
PenyuntingTin Sam-Fat
Tanggal rilis
2000-11-16
Durasi116
NegaraHong Kong
BahasaKanton
Mandarin
Pendapatan
kotor
HK$523,015.00[1]

Durian Durian (Hanzi: 榴槤飄飄; Yale (Bahasa Kanton): Làuh Lìn Pìu Pìu) adalah sebuah film Hong Kong 2000 yang disutradarai oleh Fruit Chan. Film tersebut mengisahkan pengalaman seorang gadis muda, Fan (Mak Wai-Fan) dan tetangganya yang menjadi pekerja seks, Yan (Qin Hailu) di Hong Kong.

Alur

Yan adalah seorang pelacur dari daratan utama di Hong Kong, yang tinggal berdekatan dengan Fan dan keluarganya, yang singgah di wilayah tersebut secara tak sah. Yan bertemu dengan Fan di sebuah jalan kecil di belakang Jalan Portland dan menjadi teman setelah Yan diserang di depat Fan oleh seorang penyerang.

Setelah ia singgah di Hong Kong selama tiga bulan, Yan kembali ke keluarganya dan mantan tunangannya di Timur Laut China.[2] Yan masih saling kontak dengan Fan, yang memberikannya sebuah durian darinya sebagai sebuah hadiah.

Hubungannya dengan karya buatan Fruit Chan lainnya

Fan tampil dalam Little Cheung, sebuah film yang juga menampilkan kemiskinan dan kehidupan seorang imigran. Film tersebut juga berlatar belakang Jalan Portland di Kowloon.[3]

Penghargaan

Saat Penghargaan Film Hong Kong ke-20 pada 2001, Durian Durian dinominasikan untuk penghargaan Film Terbaik, Sutradara Terbaik (Fruit Chan), Permainan Latar Terbaik (Fruit Chan), Aktris Terbaik (Qin Hailu), Penampil Baru Terbaik (Qin Hailu) dan Penyutradaraan Seni Terbaik (Tin Muk). Film tersebut memenangkan penghargaan untuk Film Terbaik dan Penampil Baru Terbaik.[4] Film tersebut diberi penghargaan Film Terbaik di Penghargaan Perhimpunan Kritikus Film Hong Kong 2001. Film tersebut juga memenangkan penghargaan Film Terbaik di Penghargaan Golden Horse ke-38, sementara Qin memenangkan penghargaan Aktris Terbaik dan Penampil Baru Terbaik.[5]

Lihat pula

  • Pelacuran di Hong Kong

Referensi

  1. ^ "Durian, Durian". HKMDB. Diakses tanggal 1 November 2007. 
  2. ^ Kraicer, Shelly. "Durian Durian: a Review". chinesecinemas.org. Diakses tanggal 10 February 2009. 
  3. ^ Zhang 2004
  4. ^ "第二十屆香港電影金像獎得獎名單(Para Pemenang Penghargaan Film Hong Kong ke-20)". Penghargaan Film Hong Kong. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-04. Diakses tanggal 1 November 2007. 
  5. ^ "China's filmmakers invade Taiwan". Taipei Times. 9 Desember 2001. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-04-02. Diakses tanggal 1 November 2007. 

Zhang, Yingjin (2004). Chinese National Cinema. Routledge. ISBN 0-415-17289-6. 

Pranala luar

  • Situs Resmi Diarsipkan 2009-02-01 di Wayback Machine.
  • Durian Durian di yahoo movies
  • Ulasan oleh Shelly Kraicer
  • Durian Durian di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Durian Durian di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
Penghargaan dan prestasi
Didahului oleh:
Crouching Tiger, Hidden Dragon
Penghargaan Golden Horse untuk Film Terbaik
2001
Diteruskan oleh:
The Best of Times
  • l
  • b
  • s
Penghargaan Golden Horse untuk Film Terbaik
1960an
  • 1962 Sun, Moon and Star
  • 1963 The Love Eterne
  • 1965 Beautiful Duckling
  • 1966 Hsi-shih, Beauty of Beauties
  • 1967 Orchids and My Love
  • 1968 The Road
  • 1969 Spring in a Small Town
1970an
1980an
1990an
  • 1990 Red Dust
  • 1991 A Brighter Summer Day
  • 1992 Hill of No Return
  • 1993 The Wedding Banquet
  • 1994 Vive L'Amour
  • 1995 Summer Snow
  • 1996 In the Heat of the Sun
  • 1997 Comrades: Almost a Love Story
  • 1998 Xiu Xiu: The Sent Down Girl
  • 1999 Ordinary Heroes
2000an
2010an
  • 2010 When Love Comes
  • 2011 Warriors of the Rainbow: Seediq Bale
  • 2012 Beijing Blues
  • 2013 Ilo Ilo
  • 2014 Blind Massage
  • 2015 The Assassin
  • 2016 The Summer Is Gone
  • 2017 The Bold, the Corrupt and the Beautiful
  • 2018 An Elephant Sitting Still
  • 2019 A Sun
2020an
  • l
  • b
  • s
Film yang disutradarai oleh Fruit Chan
  • Finale in Blood (1993)
  • Made in Hong Kong (1997)
  • The Longest Summer (1998)
  • Little Cheung (1999)
  • Durian Durian (2000)
  • Hollywood Hong Kong (2001)
  • Public Toilet (2002)
  • Three... Extremes (2004)
  • Dumplings (2004)
  • Chengdu, I Love You (2009)
  • Don't Look Up (2009)
  • Tales from the Dark 1 (2013)
  • The Midnight After (2014)