Degasifikasi

Degasifikasi atau pengawagasan (bahasa Inggris: degasification, degassing) adalah penghilangan gas terlarut dari cairan, terutama air atau larutan berair. Ada banyak metode untuk menghilangkan gas dari cairan.

Gas dihilangkan karena berbagai alasan. Kimiawan menghilangkan gas dari pelarut ketika senyawa yang bekerja mungkin sensitif terhadap udara atau oksigen (teknik bebas udara), atau ketika pembentukan gelembung pada antarmuka padat-cair menjadi masalah. Pembentukan gelembung gas ketika cairan dibekukan juga dapat tidak diinginkan yang mengharuskan pengawagasan terlebih dahulu.

Lihat juga

  • Konduktivitas awagas
  • Degasifikasi air
  • Letusan limnik
  • Degasifikasi minyak
  • Pelepasan gas (termasuk emisi geologis dan vulkanik)

Rujukan

Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
Lain-lain
  • Microsoft Academic


  • l
  • b
  • s