Bandar Udara Taman Bung Karno

02°38′59.0″N 125°25′25.5″E / 2.649722°N 125.423750°E / 2.649722; 125.423750Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
m kaki
1,350 4,429 Aspal

Bandar Udara Taman Bung Karno (IATA: BRGICAO: WAMO) adalah bandar udara domestik yang terletak di Siau Timur Selatan, Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara. Bandar udara ini dibangun sejak tahun 2014[1] dan diresmikan pada 26 Maret 2024 oleh Presiden Joko Widodo.[2]

Fasilitas

Bandar udara ini memiliki panjang landasan pacu 1.200 meter yang dapat menampung pesawat seperti ATR dan Cassa.

Maskapai penerbangan dan tujuan

MaskapaiTujuan
SAM Air Manado

Referensi

  1. ^ Tahun ini, Pemerintah Bangun Bandara Sitaro Sulut
  2. ^ Muntia, Dewi (27 Maret 2024). "Sempat Tertunda, Akhirnya Bandara Taman Bung Karno di Sitaro Diresmikan Presiden Jokowi". Manado Post. Diakses tanggal 6 April 2024. 
  • l
  • b
  • s
Bandar udara di Indonesia
Sumatra
Bandara internasional
Bandara domestik
Jawa
Bandara internasional
Bandara domestik
Nusa Tenggara
Bandara internasional
Bandara domestik
Kalimantan
Bandara internasional
Bandara domestik
Sulawesi
Bandara internasional
Bandara domestik
Maluku dan Papua
Bandara internasional
Bandara domestik
  • Bandar udara domestik melayani penerbangan domestik, pribadi, dan carteran.
  • Nama bandar udara yang diberi tanda * bisa mengeluarkan Visa on Arrival (VoA)
  • Kategori


Ikon rintisan

Artikel bertopik bandar udara di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s